Cara menggunakan turbo vpn di android

Penggunaan smartphone di era digital saat ini tidak bisa dipungkiri lagi bahwa keberadaannya sangat dibutuhkan untuk menunjang aktivitas sehari-hari bahkan untuk berbisnis, salah satu bisnis yang terkena dampaknya yaitu bisnis trading forex alias jual beli mata uang pasalnya banyak perusahaan pialang internasional yang membuka layanan di indonesia tetapi tidak memiliki izin dari badan regulasi bappebti sehinga situs perusahaan tersebut diblokir oleh kominfo yang bekerja sama dengan provider operator seluler, maka dari itu bagi siapa saja yang terkena dampaknya dan tidak bisa membuka situs perusahaan pialang bisa mengikuti tutorial dibawah ini.

Cara menggunakan turbo vpn di android
Cara menggunakan turbo vpn di android


Langkah download aplikasi Turbo VPN

  1. Play Store
    Buka aplikasi Play Store di smartphone android Anda.
    Langkah download aplikasi Turbo VPN
    Langkah download aplikasi Turbo VPN
  2. Searching
    Ketik dikolom pencarian dengan keyword "VPN" (tanpa tanda "), maka akan muncul beberapa aplikasi VPN, pilih aplikasi sesuai selera masing-masing, sangat disarankan memilih rating yang tinggi dan testimoni yang baik misalnya Turbo VPN, layanan Turbo VPN menyediakan versi gratis jadi untuk membuka situs yang diblokir masih lancar sampai saat ini.
    Langkah download aplikasi Turbo VPN
    Langkah download aplikasi Turbo VPN
  3. Install
    Pilih INSTAL.
    Langkah download aplikasi Turbo VPN
    Langkah download aplikasi Turbo VPN
  4. Downloading
    Proses download aplikasi Turbo VPN sedang berjalan.
    Langkah download aplikasi Turbo VPN
    Langkah download aplikasi Turbo VPN
  5. Installing
    Proses menginstall Turbo VPN sedang berlangsung.

    Langkah download aplikasi Turbo VPN
    Langkah download aplikasi Turbo VPN
  6. Finishing
    Selesai, aplikasi Turbo VPN siap dijalankan, pilih BUKA.

    Langkah download aplikasi Turbo VPN
    Langkah download aplikasi Turbo VPN


Langkah mengaktifkan Turbo VPN

  1. Buka aplikasi Turbo VPN
    Langkah mengaktifkan Turbo VPN
    Langkah mengaktifkan Turbo VPN
  2. Agreement
    Pilih I AGREE.
    Langkah mengaktifkan Turbo VPN
    Langkah mengaktifkan Turbo VPN
  3. Options
    Bebas pilih START FREE 7-DAY TRIAL NOW atau NO, THANKS.
    Disarankan pilih NO, THANKS.
    Langkah mengaktifkan Turbo VPN
    Langkah mengaktifkan Turbo VPN
  4. Ready
    Sekarang smartphone anda siap terhubung ke VPN dengan klik icon wortel.
    Langkah mengaktifkan Turbo VPN
    Langkah mengaktifkan Turbo VPN
  5. Notifications
    Permintaan sambungan pilih Oke.
    Langkah mengaktifkan Turbo VPN
    Langkah mengaktifkan Turbo VPN
  6. Connected
    Berhasil terhubung ke server Turbo VPN, untuk mengubah server VPN sesuai negara yang di inginkan klik icon globe atau icon bendera pada aplikasi Turbo VPN.
    Langkah mengaktifkan Turbo VPN
    Langkah mengaktifkan Turbo VPN


Memilih server Turbo VPN

  1. Change Server VPN
    Pilih server GRATIS sesuai dengan server negara yang di inginkan dengan klik bendera negara tersebut misal Singapura dan Turbo VPN akan menghubungkan kembali sesuai server negara yang anda inginkan.
    Memilih server Turbo VPN
    Memilih server Turbo VPN
  2. Reconnecting
    Proses menghubungkan kembali ke server VPN.
    Memilih server Turbo VPN
    Memilih server Turbo VPN
  3. Connected
    Koneksi internet berhasil terhubung ke server VPN Singapura.
    Memilih server Turbo VPN
    Memilih server Turbo VPN


Langkah menonaktifkan Turbo VPN

  1. Disconnected
    Untuk mematikan koneksi VPN klik icon silang atau tanda X, lalu pilih PUTUSKAN KONEKSI, atau bisa juga force close alias matikan paksa aplikasi Turbo VPN.
    Langkah menonaktifkan Turbo VPN
    Langkah menonaktifkan Turbo VPN
Next Post Previous Post